Ketika cinta memedarkan cahayanya
mengisi sudut demi sudut setiap ruangan
melenyapkan bayangan hitam da kegelapan
mengambil alih satu ruangan qolbu
walau terang tak selamanya terang
dan kelam tak selamanya kelam
ketika setitik cinta menerangi hatimu
disitulah kau akan menemukan jalan walau sampai kau merayap sekalipun
cinta yang abadi tak pernah hilang dari hati dan pikiran
yang walau hanya ada satu titik cahaya terang



 
 Sunday, December 20, 2015
Sunday, December 20, 2015
 Unknown
Unknown
 
 Posted in:
 Posted in:  
 
 
 
 



0 comments:
Post a Comment
JANGAN LUPA KASIH KOMENTAR YAH ... ;)